
5 Tips Kesehatan Mengatasi Cuaca Panas Ekstrem
admin
- 0
Akhir-akhir ini banyak daerah di Indonesia dihadapkan oleh cuaca yang sangat panas. Di bawah terik matahari yang menyengat, cuaca panas dapat mempengaruhi kesehatan. Berikut ini beberapa tips kesehatan yang dapat membantu Sahabat Sehat menghadapi cuaca yang cukup eksrem sehingga kesehatan dapat tetap terjaga. Yuk simak sampai habis, ya. Foto: PExexls.com…
Read More
NIPT Paling Cepat di Indonesia dengan Harga Terjangkau
admin
- 0
Kehamilan merupakan masa yang penting bagi pertumbuhan dan perkembangan janin. Pada masa ini, berbagai tes dapat dilakukan untuk memantau kondisi janin, salah satunya adalah NIPT (Non-Invasive Prenatal Testing) yang bertujuan untuk mendeteksi risiko berbagai kelainan genetik pada janin. Apa itu NIPT? NIPT merupakan tes skrining kelainan genetik pada janin dengan…
Read More
Apakah Kacang Tanah Mengandung Kolesterol? Cek Penjelasannya
admin
- 0
Fimela.com, Jakarta Kacang tanah, atau sering disebut juga dengan nama kacang mete, adalah camilan lezat yang sangat populer di seluruh dunia. Tidak hanya memiliki rasa yang gurih dan renyah, tetapi kacang tanah juga memiliki beragam manfaat kesehatan yang luar biasa. Salah satu manfaat utama kacang tanah adalah kemampuannya untuk mendukung…
Read More
Daun Gurmar, Bantu Turunkan Gula Darah
admin
- 0
Sahabat Sehat pernah dengar tentang daun gurmar atau Gymnema sylvestre? Tanaman herbal ini dikenal memiliki banyak manfaat untuk kesehatan, salah satunya adalah membantu menurunkan gula darah. Gula darah adalah salah satu indikator yang selalu diperhatikan terkait penyakit, seperti diabetes. Tingginya gula darah bisa berbahaya bagi tubuh karena tubuh bisa mengalami…
Read More
Seberapa Penting Melakukan Suntik Vitamin?
admin
- 0
Ditengah cuaca dan polusi yang sangat buruk, kamu sangat perlu memiliki daya tahan tubuh yang cukup agar tidak mudah terserang penyakit atau mengalami gejala akibat suatu penyakit akibat cuaca dan polusi. Oleh karena itu, sistem kekebalan tubuh kamu perlu dijjaga dengan baik supaya dapat melindungi secara optimal. Nah, salah satu…
Read More
Resep Sup Jamur dengan Bawang Putih dan Thyme yang Bebas Kolesterol
admin
- 0
Fimela.com, Jakarta Jamur adalah bahan makanan yang memiliki sumber nutrisi luar biasa. Jamur dapat menjadi bahan dasar hidangan yang lezat dan sehat. Salah satu keuntungan utama dari jamur adalah bahwa mereka bebas kolesterol. Sahabat Fimela bisa mengonsumsi jamur untuk menjaga kadar kolesterol dalam batas normal. Jamur juga rendah kalori, sehingga…
Read More